kaltim.tribratanews.com, Kukar – Menjelang Pemilu Tahun 2024, Polri bersama-sama TNI bersinergi melaksanakan Giat Patroli dan Sambang ke Sekertariat PPK Kecamatan Sangasanga. Dalam rangka Harkamtibmas di Lingkungan Kecamatan Sangasanga Kabupaten Kutai Kartanegara menjelang Pemilu Tahun 2024, Polsek Sangasanga bersama-sama Koramil Sangasanga melaksanakan kegiatan Patroli dan Sambang ke Sekertariat PPK dan Panwaslu Kecamatan Sangasanga. Seperti halnya yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Kalurahan Jawa dan Kanit Binmas Polsek Sangasanga bersama Babinsa Kelurahan Jawa yang menyambangi Sekertariat PPK Kecamatan Sangasanga yang terletak di Jl. Mada Kelurahan Sangasanga Dalam Kecamatan Sangasanga Kab. Kutai Kartanegara. Jum’at (01/12/2023). Kegiatan ini merupakan bagian dari operasi Ops Mantap Brata 2023-2024…
Author: humas3 humas3
kaltim.tribratanews.com, Kukar – Tugas bhabinkamtibmas memang sangat unik, bukan saja upaya pemeliharaan Kamtibmas tetapi juga bantuan kemanusiaanpun sering dilakukan oleh Polisi, karenanya peran serta keberadaan bhabinkamtibmas di wilayah Sanga Sanga semakin dirasakan oleh masyarakat setempat. Bhabinkamtibmas Polsek Sanga Sanga Aipda Rahmad Effendi membantu salah satu warganya yang sedang sakit untuk dibawa ke puskesmas menggunakan mobil ambulance, Jumat (01/12/2023). Kapolsek Sanga Sanga AKP A. Baihaki, S.H, MH mengatakan kegiatan kemanusiaan ini diharapkan menyadarkan kita untuk meningkatkan kepedulian sosial dan memberikan contoh bagi masyarakat lainnya agar tidak acuh dengan keadaan orang-orang di sekitar kita. Tak sampai disitu, menurutnya, tujuan Bhabinkamtibmas melakukan kegiatan…
kaltim.tribratanews.com, Kukar – Bhabinkamtibmas Polsek Kota Bangun Aiptu Johansyah Alam memantau sekaligus mendampingi penyaluran Bantuan Lansung Tunai Dana Desa (BLT DD) di Desa Kota Bangun 3, Jum’at (1/12/2023). Hadir dalam kegiatan yang dilaksanakan di gedung BPU itu, Sekkdes Susanto Ketua BPd Habib Sholeh, Sertu Yuono Bhabinsa dan Masyarakat penerima BLT DD sebanyak 54 kepala keluargq (KK). Pada kesempatan tersebut Aiptu Johan menyampaikan bahwa pemberian bantuan sosial berupa Bantuan Langsung Tunai yang bersumber dari Dana Desa (BLT DD) ini bertujuan untuk membatu perekonomian dan meringankan beban masyarakat. “Ini sebagai bentuk perhatian pemerintah terhadap masyarakat, Polri sendiri khususnya Polsek Kita Bangun dalam…
kaltim.tribratanews.com, Kukar – Satuan Tugas (Satgas) Preventif Operasi Mantap Brata melakukan pemeriksaan kesehatan rutin kepada personil pengamanan di Kantor KPU dan Bawaslu, Jum’at (01/12/23). Pemeriksaan kesehatan ini merupakan bagian dari upaya pemeliharaan kesehatan dan kesejahteraan personel yang terlibat Operasi Mantap Brata Mahakam 2023-2024 yang bertugas dalam menjaga stabilitas dan keamanan di wilayah tersebut. Kegiatan pemeriksaan kesehatan tersebut dilakukan secara profesional oleh personil Sie Dokkes Polres Kutai Kartanegara, yang memiliki kualifikasi dan pengalaman dalam bidang kesehatan. Kasi Dokkes Ipda Supriadi Nurdin menyampaikan bahwa pemeriksaan kesehatan ini bertujuan untuk memastikan bahwa personel yang terlibat Operasi Mantap Brata Mahakam 2023-2024 dalam kondisi fisik…
kaltim.tribratanews.com, Kukar – Bertempat di lapangan Porseka Desa Kahala RT. 08 Kec. Kenohan telah dilaksanakan kegiatan Pembukaan Gelar Apresiasi Pentas Seni Budaya di Kec Kenohan Kab. Kutai Kartanegara 2023, 0ADA Jum’at (1/12) malam. Dalam kegiatan untuk melestarikan seni budaya tersebut, Kapolsek Kenohan Iptu Nelson Eddy Bojoh tampak hadir bersama dengan H. Kaspul Camat Kenohan dan tamu undangan lainya serta Tokoh Masyarakat, pemuda, agama dan lembaga adat. Pada kesempatan itu pula, Camat Kenohan H Kaspul menyampaikan sambutan, ia mengatakan bahwa Pentas Seni yang didelar itu akan berlangsung 6 hari dari tanggal 1 – 6 Desember. “Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mensukseskan…
kaltim.tribratanews.com, PPU – Polda Kaltim, Satgas Preventif yang terdiri dari 10 personel SAMAPTA Polres PPU, 2 personel TNI, dan 2 personel SATPOL PP, berhasil melaksanakan Operasi Mantab Brata (CIPKON OMB) dengan sukses di wilayah Kabupaten PPU.Sabtu (2/12/2023). Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 2 Desember 2023, mulai pukul 10.00 hingga 11.00 WITA. Operasi ini dipimpin oleh IPTU Endang Supiyatno, KBO Samapta Polres PPU. Adapun kegiatan yang dilaksanakan mencakup patroli di beberapa titik strategis, antara lain kantor KPU Kabupaten PPU, kantor PPK kecamatan Penajam, kantor Bawaslu Kabupaten PPU, serta gudang logistik KPU Kabupaten PPU. Selain itu, dilakukan konsolidasi untuk memastikan koordinasi…
kaltim.tribratanews.com, Samarinda – Polresta Samarinda melaksanakan pengamanan di Kantor Komisi Pemilihan Umum dan Bawaslu Kota Samarinda, Sabtu 01 Desember 2023. Kapolresta Samarinda Kombes Pol. Ary Fadli, S.I.K.,M.H.,M.Si mengatakan, Kegiatan pengamanan kantor Komisi Pemilihan Umum dan Bawaslu di Kota Samarinda ini adalah salah satu tugas Polri khususnya Polresta Samarinda dalam rangka mensukseskan rangkaian Pemilu yang akan dilaksanakan pada tahun 2024 yang aman damai dan sejuk yang akan datang. Kegiatan Ops Mantap Brata Mahakam 2023-2024 ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan kelancaran proses pemilu yang akan berlangsung pada tahun 2024. Polresta Samarinda bersama Satgas Preventif OMB tetap waspada dan siap menjaga stabilitas…
kaltim.tribratanews.com, PPU – Personil Satuan Tugas Operasi Nusantara Mahakam Polda Kaltim melaksanakan Patroli Kamtibmas serta pengamanan di beberapa titik penting di kawasan Ibu Kota Negara (IKN). Kegiatan patroli dan pengamanan tersebut guna mendukung pembangunan Ibu Kota Negara yang baru dan memastikan situasi kondusif, Sabtu (02/12/23). Serta mengantisipasi adanya gangguan – gangguan yang dapat menghambat pembangunan Ibu Kota Negara yang baru. Selain itu, personil juga melakukan peninjauan titik batas Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) yang dilanjutkan dengan Koordinasi bersama Babinsa Kecamatan Sepaku untuk monitoring kondusifitas Kamtibmas di sekitar wilayah pembangunan IKN. Lanjutnya juga dilaksanakan koordinasi dengan penduduk sekitar Kawasan Ibu Kota…
kaltim.tribratanews.com, PPU – Pada hari Jumat ini, Bhabinkamtibmas Polsek Penajam bersinergi dengan tiga ustad dari Kabupaten PPU, menghadirkan ceramah agama di tiga masjid berbeda. Acara ini bertujuan untuk memperkuat solidaritas warga dan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas. Masjid Jami Nurul Hidayah Jenebora menjadi saksi ketika Khatib Ustad Saiful Amri memberikan khutbah yang mencakup himbauan kamtibmas. Ia mengajak warga untuk mempererat silaturahmi, kokohkan persatuan dan kesatuan, serta menekankan pentingnya saling mengingatkan demi kebaikan bersama. Di Masjid Al Mutmainnah Pantai Lango, Khatib Ustad Ahmad Mubarak mengajak jamaah untuk tidak mencela satu sama lain dan patuh terhadap aturan agama maupun aturan pemerintah. Sementara itu, di…
kaltim.tribratanews.com, PPU – Polsek Waru Pada hari Jum’at, 1 Desember 2023, pukul 19.00 WITA, Gereja Bethany FOG di Bukit Damai Waru menjadi saksi pelaksanaan kegiatan Safari Natal. Dalam ibadah yang dipimpin oleh Pendeta Ps. Samuel Kusuma dari BFOG Musik Balikpapan, sekitar 500 jemaat hadir untuk merayakan Natal. Tema ibadah “Kemuliaan bagi Allah ditempat Mahatinggi, Damai Sejahtera di bumi, dan kemuliaan Tuhan terbit atasmu” (Lukas 2:14, Yesaya 60:1b) menjadi pendorong semangat Natal bagi seluruh peserta. Kegiatan ini mendapatkan dukungan dan pengamanan dari aparat keamanan setempat. Personel pengamanan dipimpin oleh Kapolsek Waru AKP Edi Hariyanto S.H., M.H., Danramil Waru Kapten Infantri Imam…