Author: Redaksi TBN Kaltim

kaltim.tribratanews.com, Samarinda – Polsek Palaran berhasil mengamankan seorang pelaku penganiayaan berinisial RA (30) di Kelurahan Handil Bakti, setelah menerima laporan dari masyarakat melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Handil Bakti, Aipda Subagiyanto. Pelaku diamankan bersama barang bukti berupa senjata tajam (sangkur) dan dibawa ke Mapolsek Palaran pada Sabtu (08/09/24). Kapolsek Palaran, Kompol Zarma Putra, S.Sos, membenarkan penangkapan tersebut dan menjelaskan bahwa insiden ini bermula dari percekcokan antara pelaku dan korban, yang berakhir dengan aksi penikaman. “Kejadian berawal pada Kamis malam sekitar pukul 22.30 WITA, ketika terjadi perdebatan antara pelaku dengan korban yang ternyata adalah adik kandung pelaku. Setelah perselisihan itu, korban yang adalah…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Paser – Polsek Kuaro terus meningkatkan kehadiran dan kewaspadaan di wilayahnya guna menjaga keamanan dan ketertiban. Salah satu langkah yang diambil adalah dengan mengintensifkan patroli rutin serta pengecekan di beberapa Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) dalam wilayah hukumnya, pada Sabtu (7/9/24). Kapolres Paser, AKBP Novy Adi Wibowo, SIK, MH, melalui Kapolsek Kuaro, Iptu Andi Ferial, SH, menyampaikan bahwa tujuan utama dari patroli ini adalah mencegah potensi terjadinya antrian panjang, tindakan kriminal, serta kecurangan di SPBU, dan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat yang sedang melakukan pengisian bahan bakar.. “Patroli dan pengecekan di SPBU merupakan upaya kami untuk menciptakan…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Balikpapan – Dalam rangka meningkatkan profesionalitas personel dalam bertugas, Bidang Hukum (Bidkum) Polda Kaltim menggelar kegiatan sosialisasi penyuluhan hukum semester II Tahun 2024 kepada personel Polresta Balikpapan dan Polsek jajaran bertempat di aula Polresta Balikpapan, Jumat (06/09/24). Sosialisasi dan penyuluhan hukum dari tim Bidkum Polda Kaltim dipimpin langsung oleh AKBP Muntini, S.E., M.H., AKBP Tasimun, S.H, M.M., Ipda Thon Jerri AB S.H., M.H., dan Brigpol Eggy Octa Irawan. Adapun materi yang disampaikan yakni UU No.1 tahun 2023 tentang KUHP dan UU No.1 tahun 2024 tentang Perubahan kedua atas UU No.11 Tahun 2008 tentang ITE , dan Perkap No.6 Tahun…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Samarinda – Polda Kalimantan Timur (Polda Kaltim) siap mengamankan jalannya Musabaqah Tilawatil Quran Nasional (MTQN) ke-XXX tahun 2024 yang akan berlangsung mulai hari Minggu, 6 September 2024 hingga Senin, 16 September 2024. Rangkaian acara akan diawali dengan kedatangan kafilah dan registrasi peserta, serta diakhiri dengan pemulangan kafilah dari seluruh provinsi di Indonesia. Acara pembukaan akan dilaksanakan pada hari Minggu, 8 September 2024, bertempat di Stadion Gelora Kadrie Oening, Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur. Pembukaan ini rencananya akan diresmikan oleh Presiden Joko Widodo. Untuk mendukung kelancaran kegiatan berskala nasional ini, Polda Kaltim akan menerjunkan sebanyak 1.763 personel pengamanan yang terdiri…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Balikpapan – Dalam rangka mewujudkan kepedulian terhadap masyarakat khususnya warga masyarakat di Kota Balikpapan, Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Kaltim menggelar Bakti Sosial dengan mendistribusikan Air Bersih Gratis untuk warga yang membutuhkan di beberapa wilayah di Kota Balikpapan. Bakti sosial ini menyasar pemukiman penduduk yang masih minim akses terhadap air bersih karena belum tersedianya jaringan air yang memadai. Adapun lokasi pendistribusian air bersih meliputi RT.69 dan 70 Perumahan Gunung Polisi di Kec.Balikpapan Utara, RT.1,2,dan 3 Sidomulyo Kel.Margomulyo di Kec.Balikpapan Barat, serta Perumahan PT.HER RT.59 Kel.Sepinggan Baru di Balikpapan Selatan. Kabagbinopsnal Ditlantas Polda Kaltim AKBP Bangun Isworo, S.H., yang juga…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Balikpapan – Melalui talkshow interaktif bersama Radio KPFM Balikpapan, Polda Kaltim jelaskan tentang kesiapan penagamanan Jelang Pemilihan Kepala Daerah secara serentak tahun 2024 Di Kalimantan Timur yang bertempat di Studio KPFM Balikpapan, Jumat (06/09/24). Talkshow tersebut dihadiri Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Kaltim, AKBP I Nyoman Wijana, S.Ag., S.H., yang juga selaku narasumber dan dipandu oleh Indra selaku Host Radio KPFM Balikpapan. Dalam perbincangannya, AKBP I Nyoman Wijana menyampaikan bahwa Polda Kaltim telah melakukan berbagai persiapan dan pelatihan untuk memastikan pengamanan Pilkada serentak berjalan lancar. Pelatihan-pelatihan tersebut termasuk Tactical Floor Game (TFG) yang bertujuan memberikan pemahaman dan edukasi mengenai tugas…

Read More

kaltim.tribratanews.com, Papua – Dalam semangat kebhinekaan yang terus dijaga, kehadiran personil Satgas Ops.Damai Cartenz 2024 dari Polda Kaltim di Papua tidak hanya sekadar melaksanakan tugas keamanan. Mereka hadir di tengah-tengah anak-anak Papua, berinteraksi, dan membangun ikatan emosional yang kuat. Dalam sebuah kegiatan yang penuh keceriaan, terlihat Bripda Muhammad Adharmansyah Rumakat, personel Satgas Ops.Cartenz yang juga merupakan personel dari Bidhumas Polda Kaltim ini tampak begitu akrab berinteraksi dengan anak-anak Papua. Mereka bermain bersama, berbagi cerita, dan bahkan mengajarkan hal-hal baru. Kedekatan yang terjalin antara aparat keamanan dan anak-anak ini menjadi bukti nyata bahwa perbedaan suku dan budaya tidak menghalangi untuk saling…

Read More
HL

kaltim.tribratanews.com, Balikpapan – Dalam rangka mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat, serta mendengarkan langsung keluhan yang berkembang di tengah masyarakat, Polda Kalimantan Timur melalui program Jumat Curhat dengan warga Kecamatan Balikpapan Barat. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Kantor Kecamatan Balikpapan Barat, Jl. Letjen Suprapto No. 59, RT. 05, Kelurahan Baru Ilir, Kota Balikpapan, pada Jumat (6/9/2024). Acara yang dimulai pukul 09.00 Wita ini dihadiri oleh AKBP Rakei Yunardhani, S.T, M.Krim. (Wadireskrimsus), AKBP Fajar Nuardimi, S.H (Ditsamapta), dan AKBP Anhar Noor, S.H. (Ditpamobvit), serta perwakilan dari instansi lainnya seperti Bapak Rizal selaku Sekretaris Kecamatan Balikpapan Barat. Acara dibuka dengan sambutan dari…

Read More

kaltim.tribratanews.com, BALIKPAPAN – Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kalimantan Timur intensifkan patroli di Kantor KPU dan Bawaslu Kota Balikpapan. Patroli pengamanan ini dilakukan pada Jumat dini hari (6/9/2024) untuk memastikan situasi tetap kondusif di lokasi strategis tersebut. Sebagai salah satu kota terbesar dan pusat transit di Kalimantan Timur, Balikpapan memainkan peran penting dalam rangkaian kegiatan kampanye dan persiapan Pilkada. Oleh karena itu, fokus pengamanan terhadap gedung-gedung vital seperti KPU dan Bawaslu menjadi prioritas utama, terutama untuk mencegah potensi gangguan keamanan. “Balikpapan adalah kota penting yang menjadi pusat perhatian selama masa kampanye, mengingat banyaknya…

Read More

kaltim.tribratanews.com, KUKAR – Memperingati Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69, Satuan Lalu Lintas Polres Kutai Kartanegara menggelar kegiatan bakti sosial dengan menyalurkan paket sembako kepada sejumlah rumah ibadah dan masyarakat kurang mampu di Kecamatan Tenggarong, pada Rabu (4/9/2024). Kegiatan ini difokuskan untuk membantu berbagai kelompok agama dan warga yang membutuhkan. Di antara penerima bantuan sembako adalah perwakilan umat Hindu, IPTU (Purn) I Ketut Subagiarta dari Pura Payogan Agung, umat Islam yang diwakili oleh Marbot Masjid Al Jufri, Syahirl Ahmad, serta umat Kristen Katolik melalui Warsino dari Gereja Katolik St Maria. Selain rumah ibadah, bantuan sembako juga disalurkan kepada warga kurang mampu,…

Read More